Pemberdayaan Petani Melalui Penerapan Teknologi Urban Farming untuk Mendukung Ketahanan Pangan di Kalurahan Joglo, Kecamatan Banjarsari,Kota Surakarta

Partono, Partono (2024) Pemberdayaan Petani Melalui Penerapan Teknologi Urban Farming untuk Mendukung Ketahanan Pangan di Kalurahan Joglo, Kecamatan Banjarsari,Kota Surakarta. Diploma thesis, Politeknik Pembangunan Pertanian Yogyakarta Magelang.

[img] Text
Partono.pdf

Download (6MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat penerapan teknologi Urban Farming untuk mendukung ketahanan pangan di Kelurahan Joglo, Kecamatan Banjarsari, Kota Surakarta. Metode penelitian yang penulis gunakan dalam penelitian ini yaitu metode deskriptif kuantitatif. Penelitian ini dilaksanakan dari bulan Maret hingga Juni 2024. Pemilihan sampel dilakukan dengan teknik penarikan sampel menggunakan Purposive Sampling, dilaksanakan dengan proportional random sampling yakni sampel acak. Pengumpulan data dengan wawancara dan kuesioner dengan pengukuran menggunakan skla likert, selanjutnya data dianalisis dengan pengukuran skala likert, selanjutnya data dianalisis dengan cara deskriptif dan berdasarkan skor dikstegorikan dalam tingkat rendah sedang dan tinggi. Hasil analisis tingkat penerapan teknologi Urban Farming untuk mendukung ketahanan pangan di Kelurahan Joglo, Kecamatan Banjarsari, Kota Surakarta, Tingkat Penerapan Urban Farming untuk mendukung ketahanan pangan di Kelurahan Joglo, Kecamatan Banjarsari, Kota Surakarta masuk dalam kategori rendah atau tidak pernah enerapkan teknologi Urban Farming untuk mendukung ketahanan pangan dengan tingkat persentase 53,7%. Kata Kunci: Katahanan Pangan, Penerapan, Urban Farming

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Jurusan Pertanian > Prodi Penyuluhan Pertanian Berkelanjutan
Depositing User: Unnamed user with email admin@pertanianpolbangtanyoma.ac.id
Date Deposited: 18 Nov 2024 08:36
Last Modified: 18 Nov 2024 08:36
URI: http://repository.pertanianpolbangtanyoma.ac.id/id/eprint/1011

Actions (login required)

View Item View Item