DAYA TARIK GENERASI MUDA MILENIAL UNTUK USAHA BIDANG PERTANIAN DI DESA TIRTOADI KECAMATAN MLATI KABUPATEN SLEMAN DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

MUSBIHIN, - (2019) DAYA TARIK GENERASI MUDA MILENIAL UNTUK USAHA BIDANG PERTANIAN DI DESA TIRTOADI KECAMATAN MLATI KABUPATEN SLEMAN DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA. Masters thesis, Politeknik Pembangunan Pertanian Yogyakarta Magelang, Kampus Yogyakarta.

Full text not available from this repository.

Abstract

INTISARI : Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat daya tarik generasi muda millenial untuk usaha dibidang pertanian. Penelitian dilaksanakan dari Januari sampai dengan Agustus 2019 di Desa Tirtoadi Kecamatan Mlati Kabupaten Sleman Daerah Istimewa Yogyakarta. Penentuan Desa secara Purposive sampling, penentuan Dusun secara purposive sampling dan penentuan responden secara snowball sampling. Pengumpulan data melalui wawancara dengan bantuan kuesioner. Analisa data dengan statistik diskriptif. Hasil penelitian menunjukan bahwa ketertarikan generasi muda millenial untuk usaha dibidang pertanian sebesar 88,88% dengan kategori tinggi dan dorongan sebesar 62,04% dengan kategori sedang. Usahatani yang diminati generasi muda millenial adalah komoditas melon 13%, dan komoditas padi 13%. Kata kunci : daya tarik, generasi muda millenial, usaha pertanian

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: Jurusan Pertanian > Prodi Penyuluhan Pertanian Berkelanjutan
Depositing User: Ririn Indriyati
Date Deposited: 05 May 2021 06:38
Last Modified: 21 Dec 2021 03:48
URI: http://repository.pertanianpolbangtanyoma.ac.id/id/eprint/143

Actions (login required)

View Item View Item