Penerapan Pemupukan Berimabnag pada Petani Jagung (Zea May L) di Desa Sukarami Kecamatan Kedurang Ilir Kabupaten Bengkulu Selatan Provinsi Bengkulu

Herianto, Rendra (2024) Penerapan Pemupukan Berimabnag pada Petani Jagung (Zea May L) di Desa Sukarami Kecamatan Kedurang Ilir Kabupaten Bengkulu Selatan Provinsi Bengkulu. Diploma thesis, Politeknik Pembangunan Pertanian Yogyakarta Magelang.

[img] Text
Rendra Herianto.pdf

Download (6MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat penerapan pemupukan pada jagung di Desa Sukarami, Kecamatan Keduren Ilir, Kabupaten Bengkulu Selatan, Ptopinsi Bengkulu. Penelitian dilaksanakan pada BUlan Oktober 2023-Juni 2024, menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Pengambilan sampel dipilih secara purposive untuk tingkat Kecamatan, Desa dan Kelompok Tani, sedangkan responden di ambil 28%secara random sampling sebanyak 30 orang. Pengambilan data menggunakan kuesioner skala likert. Berdasarkan hasil penelitian bahwa tingkat penerapan pemupukan pada petani jagung di desa Sukarami, masih kategori rendah dengan rincian penerapan pemupukan tepat jenis berada pada kategori rendah, tepat dosis pada kategori rendah, tepat waktu pada kategori rendah, tepat cara pada kategori sedang dan tepat sasaran pada kategori sedang. Perlu dilakukan desain pemberdayaan pada tepat jenis, tepat dosis dan tepat waktu. Persiapan penyuluhan meliputi: LPM, synposis, media, kuesioner pre test dan post test. Pelaksanaan penyuluhan berjalan dengan hasil efektif. Rencana tindak lanjut, intensitas penyuluhan pemupukan berimbang pada petani jagung perlu ditingkatkan untuk menunjang peningkatan produksi jagung. Kata Kunci:jagung, penerapan, pemupukan berimbang

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Jurusan Pertanian > Prodi Penyuluhan Pertanian Berkelanjutan
Depositing User: Unnamed user with email admin@pertanianpolbangtanyoma.ac.id
Date Deposited: 29 Oct 2024 06:32
Last Modified: 29 Oct 2024 06:32
URI: http://repository.pertanianpolbangtanyoma.ac.id/id/eprint/967

Actions (login required)

View Item View Item