Persepsi Petani terhadap Pengendalian Hama Penggerek Batang (Scirphopaga sp WK) pada Tanaman Padi di Desa Padang Nibung Kecamatan Bunga Mas Kabupaten Bengkulu Selatan

Iskandar, Iskandar (2024) Persepsi Petani terhadap Pengendalian Hama Penggerek Batang (Scirphopaga sp WK) pada Tanaman Padi di Desa Padang Nibung Kecamatan Bunga Mas Kabupaten Bengkulu Selatan. Diploma thesis, Politeknik Pembangunan Pertanian Yogyakarta Magelang.

[img] Text
Iskandar.pdf

Download (5MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui a) tingkat persepsi petani terhadap pengendalian hama penggerek batang (Scirphophaga sp WIK)pada tanaman padi dan b)faktor-faktor yang mempengaruhi persepsi petani terhadap pengendalian hama penggerek batang (Scirphopagus sp WK) psda tanaman padi di desa Padang Nibuan Kecamatan Bunga Mas Kabupaten Bengkulu Selatan. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif statistic yang dilaksanakan bulan April s/djuni 2024 di Desa Padang Nibung Kecamatan Bunga Mas Kabupaten Bengkulu Selatan. Hasil Penelitian menunjukkan bahwa tingkat persepsi petani dalam penerapan pengendalian hama penggerek batang (Scirpophaga sp WK) pada tanaman padi kategori tinggi (68,17%) artinya petani sudah mulai yakin untuk menerapkan sistem system pengendalian hama penggerek batang (Scirpophaga sp WK) pada tanaman padi. Sedangkan akses informasi, peran penyuluh dan peran kelompok tidak berpengaruh nyata terhadap persepsi petani dalam pengendalian hama penggerak batang (Scirpophaga sp WK). Kata Kunci: Persepsi, hama penggerek batang, tanaman padi

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Jurusan Pertanian > Prodi Penyuluhan Pertanian Berkelanjutan
Depositing User: Unnamed user with email admin@pertanianpolbangtanyoma.ac.id
Date Deposited: 01 Nov 2024 08:21
Last Modified: 01 Nov 2024 08:21
URI: http://repository.pertanianpolbangtanyoma.ac.id/id/eprint/980

Actions (login required)

View Item View Item